Active Vs Passive Network Monitoring

Gambar Active Vs Passive Network Monitoring

Network monitoring (monitoring jaringan) merupakan alat yang dapat digunakan untuk memonitor jaringan. Monitoring jaringan dibagi menjadi dua metode yaitu aktif dan pasif. Mana yang terbaik untuk Anda?

Masalah-masalah di Perangkat Jaringan

Perangkat jaringan mempunyai peran penting sehingga butuh dimonitor. Perangkat dapat mengalami kerusakan jika tidak dirawat dengan baik. Beberapa perangkat keras termasuk Switch, Bridge, LAN, router, HUB, dll.

Apa Itu NetFlow?

NetFlow adalah protokol yang dikembangkan oleh Cisco System yang digunakan untuk mengumpulkan metadata pada IP jaringan dalam switch atau router.